Jumat, 20 Agustus 2010

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL FISIOLOGIS
PADA NY.N 24 TH G1P0A0 HAMIL 28 MINGGU
DI PKD JAMBEWANGI SECANG MAGELANG


I. PENGKAJIAN
Tanggal 7 Juni 2008 16.30WIB
A. Anamnesa
1. Biodata Suami
Nama : Ny N Tn E
Umur : 24 th 26 th
Pendidikan : SLTA STM
Agama : Islam Islam
Suku/Bangsa : Jawa/Indonesia Jawa/Indonesia
Alamat : Jlodran, Jambewangi Jlodran, Jambewangi
2. Keluhan Utama:
Ibu datang ingin memeriksakan kehamilan
3. Riwayat kesehatan
a. Riwayat kesehatan ibu
1) Yang lalu :
Ibu tidak pernah menderita :
Penyakit system pernafasan : TBC, asma, bronchitis
Penyakit system cardiovasculer : decompenssi cordis, hipertensi
Penyakit saluran pencernaan : gastritis
Penyakit system urinaria : ISK, batu ginjal
Penyakit system reproduksi : Ca cervix
Penyakit system endokrin : tyroid
2) Sekarang :
Ibu tidak pernah menderita :
Penyakit system pernafasan : TBC, asma, bronchitis
Penyakit system cardiovasculer : decompenssi cordis, hipertensi
Penyakit saluran pencernaan : gastritis
Penyakit system urinaria : UTI, batu ginjal
Penyakit system reproduksi : Ca cervix
Penyakit system endokrin : tyroid
3) Riwayat OP : -


b. Riwayat kesehatan keluarga
Suami, keluarga dari pihak ibu maupun suami tidak ada yang sedang menderita penyakit, alergi, DM, asma, hipertensi
Tidak ada keturunan kembar
4. Riwayat perkawinan : sah, 1 X, lama 1 th
5. Riwayat KB : belum pernah mengikuti KB
6. Riwayat obstetric :
a. Riwayat haid :
Menarche : 14 th Lama : 5 - 7 hari
Siklus : 28 hari teratur Volume :  50 cc
Keluhan : Nyeri pinggang Warna : Merah tua
Fluor albus : sedikit, warna jernih, tidak gatal, bau khas
HPHT : 23 –11 - 2007 HPL : 30 – 08 – 2008

b. Riwayat kehamilan, persalinan, nifas yang lalu
No
Bl/Th
Umur Kehamilan
Tempat Partus
Jenis Persalinan
Penolong
Jenis kelamin
BB
1
Hamil ini







c. Riwayat kehamilan sekarang
G1 PO A0 umur kehamilan 28 minggu ,
Selama hamil ibu ANC 2 x
Trimester I : ANC 2x di BPS
Teraphi : Caviplek 1 x 1 500 mg
Vit c X 3 x 5 mg
SF XXX 1 x 200 mg
Imunisasi TT 2 x
Trimester II : ANC 1 kali di BPS
Teraphi : Caviplek 1 x 1 500 mg
Vit c X 3 x 5 mg
SF XXX 1 x 200 mg
Kalk X 2 x 500 mg
7. Pola pemenuhan kebutuhan sehari – hari
a. Nutrisi : Sebelum hamil : makan 3 x sehari porsi sedang habis menu 4 sehat
tak ada pantangan minum 5 – 6 gelas per hari air putih.Makan ikan sudah bisa diterima.
: Selama hamil : makan porsi agak banyak, menu nasi sayur lauk buah.
Tidak berpantang makan. minum 6 – 8 gelas per hari, tiap pagi minum teh manis hangat
b. Eliminasi : sebelum hamil : BAK 4 – 5 kali per hari, BAB 1 x sehari konsistensi lunak
: selama hamil : BAB 1 x sehari, BAK 6 – 7 x perhari
c. Aktifitas : Sebelum hamil : bekerja di pabrik
melakukan kegiatan ibu rumah tangga dibantu oleh suami
: Selama hamil : Bekerja di pabrik
Melakukan kegiatan ibu rumah tangga dibantu suami
d. Istirahat : Sebelum hamil : tidur malam 7 – 8 jam per hari
: Selama hamil : tidur malam 7 – 8 jam per hari
e. Personal hygiene:Sebelum hamil sama dengan selama hamil
Mandi : 2 x/ hari, ganti baju 1 x / hari, keramas 3 x/minggu
Vulva hygiene : Cebok dari arah depan ke belakang, ganti pakaian dalam 2 x sehari
Gosok gigi : 3 kali sehari
f. Intercourse : Sebelum hamil 3 x seminggu selama hamil 1 – 2 x minggu

8. Data Psikologi
Kehamilan direncanakan dan diharapkan dapat berlangsung sehat
suami dan keluarga mendukung kehamilan ini
9. Data sosial, budaya, spiritual
Tidak ada adat kebiasaan yang merugikan kesehatan
Ibu tidak merokok, tidak minum jamu, tidak minum minuman beralkohol
Hubungan dengan masyarakat baik,Ibu melaksanakan sholat lima waktu
10. Tingkat pengetahuan
Ibu mengerti cara perawatan kehamilannya,ibu mengatakan belum tahu tanda – tanda bahaya pada ibu hamil

B. DATA OBYEKTIF
a. Pemeriksaan Fisik
KU : baik
VS : TD : 120/90 mm Hg RR : 20 x/mnt
N : 80 x/ mnt S : 36,3°C
TB : 155 cm BB sbl hamil : 45 kg
IMT : 20,83 sekarang : 50 kg
LILA : 26 cm


Head to toe
Kepala : Rambut : hitam, tidak mudah dicabut
Mata : Konjungtifa tidak pucat, seklera tidak ikterik, palpebra tak odem, secret tak
ada, tanda infeksi tak ada, penglihatan baik
Telinga : Simetris, bentuk normal, tak ada secret dan tanda infeksi, pendengaran baik
Hidung : Bentuk normal, tak ada benjolan dan tanda infeksi, penciuman baik
Mulut : Bibir kemerahan, mukosa mulut basah, tak ada perdarahan, tak ada
stomatitis, gusi kemerahan, tak ada perdarahan, tak ada tanda infeksi, gigi bersih, tak ada karies
Leher : tak ada pembesaran : kelenjar limfe, kelenjar tiroid, vena jugularis
Dada : Payudara membesar, areola melebar, hiper pigmentasi, puting susu
Agak menonjol, bersih
Aksila : Tidak ada pembesaran kelenjar limfe
Perut : tidak ada bekas OP, linea nigra +,strie gravidarum +
Ekstrimitas :
Atas : Ujung jari kemerahan, simetris jumlah dan bentuk normal dapat berfungsi normal, kuku pendek bersih
Bawah : Simetris, tidak ada odem, tidak ada varises
Genetalia : Tidak ada odem, tidak ada varises
Anus : Tak ada benjolan, tak ada varises
Palpasi :
L I : TFU 2 jari atas pusat, teraba satu bagian lunak tidak melenting
L II : teraba keras spt papan memanjang sebelah kanan, bagian – bagian
kecil disebelah kiri
L III : bagian bawah teraba satu bagian bulat keras melenting teraba 4/5 bagian
L IV : kedua tangan konvergen
Auscultasi : DJJ 144 x/mnt, punctum maximum bawah pusat sbl Kanan
TFU : 28 cm, TBJ 2.325 gram
Gerakan janin : Ada
b. Data penunjang
pemeriksaan HB sahli : 11 gr %

II. INTERPRETASI DATA
1. Ny N, umur 24 th G 1 P 0 A 0, hamil 28 minggu fisiologis
DS : HPHT : 23 – 11 – 07 HPL : 30 – 08 – 08
DO :
mamae membesar, areola hiperpigmentasi, puting menonjol, colostrums +
Palpasi :
L I : TFU 2 jari atas pusat, teraba satu bagian lunak tidak melenting
L II : teraba keras spt papan memanjang sebelah kanan, bagian – bagian
kecil disebelah kiri
L III : bagian bawah teraba satu bagian bulat keras melenting teraba 4/5 bagian
L IV : kedua tangan konvergen
Auscultasi : DJJ 144 x/mnt, punctum maximum bawah pusat sbl Kanan
TFU : 28 cm, TBJ 2.325 gram
Gerakan janin : Ada

III. MASALAH
Ketidaktahuan ibu tentang tanda – tanda bahaya pada ibu hamil
dasar : ibu mengatakan belum tahu tentang tanda – tanda bahaya pada ibu hamil

IV. DIAGNOSA PETENSIAL :
V. ANTISIPASI : : -
VI. PERENCANAAN
1. Periksa keadaan umum ibu dan periksa kehamilan rutin
2. Beritahu ibu tentang gerakan janin
3. Beri KIE tentang tanda – tanda bahaya pada ibu hamil
4. Atur jadwal kunjungan ulang selanjutnya

VII. IMPLEMENTASI
1. Memeriksa keadaan umum ibu dan vital sign
KU ibu baik
Vital sign T : 120 / 90 mm Hg S : 36,3 O C
N : 80 x/ mnt R : 20 x/ mnt
Memeriksa kehamilan rutin
Inspeksi, palpasi leopold, auskultasi
2. Memberitahukan kepada ibu tentang adanya gerakan janin di dalam kandungan
Menganjurkan ibu untuk memantau gerakan janin. Gerakan janin dapat dikatakan normal apabila dalm waktu 3 jam terdapat gerakan janin lebih dari 3 kali
Memberikan therapy : tablet besi xxx 1x1
vit c x 1x1
kalk x 1x1
3. Memberikan penjelasan kepada ibu tentang tanda – tanda bahaya pada ibu hamil yaitu :
Nyeri hebat pada perut
Perdarahan dari jalan lahir
Nyeri kepala hebat disertai pandangan kabur dan nyeri ulu hati
Bengkak pada kaki dan muka
Berkurang atau tidak ada sama sekali gerakan janin
Menganjurkan ibu untuk segera menghububgi bidan apabila mengalami satu atau lebih tanda bahaya pada kehamilan
4. Menjadwalkan kunjungan ulang berikutnya 1 bulan lagi atau apabila ada keluhan

VIII. EVALUASI
Tanggal 22 Juni 2009 jam 17.00
1. KU Ibu baik
VS T : 120/90 mm Hg S : 36,3 O C
N : 84 x/mnt R : 24 x/mnt
2. Keadaan ibu dan janin sehat
Memberikan terapi : tablet besi xxx 1x1
vit c x 1x1
kalk x 1x1
3. Ibu dapat mengulangi sebagian besar penjelasan yang diberikan
Ibu akan berusaha melaksanakan yang dianjurkan oleh petugas
4.Jadwal kunjungan ulang berikutnya tgl 4– juli– 2008

Tidak ada komentar: